Hops.ID - Tidak bisa dipungkiri jika di zaman sekarang menggunakan media sosial dapat menjadi wadah untuk menjalin kembali pertemanan yang telah putus.
Adanya internet yang dapat menjangkau seluruh kalangan masyarakat seluruh dunia, memungkinkan semua orang setidaknya memiliki satu akun media sosial.
Namun, tidak hanya manfaat yang bisa diperoleh saat menggunakan media sosial, mudarat pun ditemukan lebih banyak dengan bermedia sosial ini.
Baca Juga: Usai viral video dugaan mempermainkan azan, Zinidin Zidan dapat hujatan warganet bertubi-tubi
Dilansir Hops.ID melalui situs Healthline pada Sabtu, 14 Mei 2022, berdasarkan laporan Pusat Penelitian Pew diperoleh data yang mengatakan pengguna media sosial di Amerika Serikat pada tahun 2021 sebanyak 72%.
Seorang prikoterapis berlisensi dan penulis buku "The Science of Stuck", Britt Frank, mengatakan media sosial sering dianggap memberikan pengaruh buruk bagi penggunanya.
Namun Frank menambahkan bahwa penggunaan media sosial dapat berdampak baik dan buruk bagi penggunanya.
Baca Juga: Game Alan Wake Akan Diadaptasi ke Serial TV
Artikel Terkait
Gemma Styles bicara tentang kesehatan mental dan koleksi kacamata barunya
6 Hal yang dapat membuat kesehatan mental memburuk, salah satunya toxic relationship
Stop lakukan 6 hal ini untuk menjaga kesehatan mental!
Manfaat bersyukur untuk kesehatan mental, cocok untuk yang hobi ngeluh
6 Tips untuk berhenti jadi people pleaser, utamakan kesehatan mental sendiri dulu
3 Metode self healing sederhana tapi ampuh biar kesehatan mental tetap terjaga
Simak 5 tanda dan 7 cara atasi rasa insecure sebelum jadi toxic yang rusak kesehatan mental
Kenali hal apa saja yang dapat dikendalikan dan tidak untuk menjaga kesehatan mental
Bukan hanya baby blues syndrome, Ibu baru juga mudah terserang masalah kesehatan mental ini
Miliki 5 tanaman hias ini di rumah sekarang, dijamin kesehatan mental mu terjaga