Hops ID – Youtuber Ria Ricis belum lama ini melahirkan buah hatinya yang pertama yang dilakukan dengan cara operasi sesar di salah satu Rumah Sakit swasta di daerah Jakarta.
Namun tanpa disadari, ternyata Ria Ricis mengalami gejala baby blues seperti sering menangis di malam hari.
Kondisi yang dialaminya itu diungkap Ria Ricis melalui vlog terbarunya Ria Ricis yang diunggah pada 15 Agustus 2022, ia menceritakan bahwa dirinya terkena sindrom baby blues.
Awalnya Ria Ricis tidak mengetahui jika dirinya terkena sindrom baby blues, setiap malam ia sering terbangun dan menangis sembari menyusui bayinya.
Hal tersebut dipicu oleh beberapa komentar dari netizen yang mengatakan jika bayinya terlahir dengan berat tubuh yang kecil.
Saking kesalnya, Ria Ricis pernah kesal dan memaksa bayinya agar minum air susu hingga muntah agar tubuhnya bisa lebih besar.
"Suami aku nggak tahu. Suami aku tidur. Itu biasa terjadi dini hari. Dini hari aku kebangun, anakku kebangun minta nyusu, kita kebangun berdua, disitu titik dimana, ayo minum..ayo minum..aku gituin," ungkap Ricis, dikutip Hops.
Artikel Terkait
Aduh! Ria Ricis malah tertawa abis nyenggol anaknya dengan sikut hingga bangun, netizen: Kasihan dedeknya
Waduh, Baby Moana sampai gumoh gara-gara obsesi Ria Ricis ini: Kesalahan terbesar aku pernah....
Nagita Slavina beri pesan ke Ria Ricis tentang Baby Moana: Jadi ibu harus…
Baby Moana kecengklak, Ria Ricis dan Teuku Ryan disebut gak siap jadi orang tua
Usai melahirkan, Ria Ricis justru curhat dan ungkap kesedihannya tentang Baby Moana, ternyata…
Alami baby blues dan sering menangis saat malam, Ria Ricis: Maafin Ibu nak…
Ria Ricis terima kenyataan anaknya disebut kecil: Kalau nggak sekarang mau sampai kapan?