Hops.ID - Menjalani diet memang gampang-gampang susah. Berbagai cara diklaim efektif turunkan berat badan. Tak cuma diet yang paling sulit dikendalikan adalah mengurangi nafsu makan.
Namun baru-baru ini beredar sebuah video yang menampilkan trik untuk menahan nafsu makan agar berat badab (BB) tak ikut melonjak.
Teknik yang digunakan sangat sederhana hanya menekan beberapa area wajah. Teknik ini dikenal dengan nama akupresur.
Baca Juga: Jangan ngasal modifikasi motor! 3 hal ini ternyata dapat menggugurkan garansi kendaraan
Dalam video viral dari akun instagram @linaast_fitcoach seorang wanita memberikan tips bagaimana mengurangi nafsu makan hanya dengan menekan beberapa area wajah.
"Kita totok untuk mengurangi nafsu makan biar berat badan nggak melonjak. Kita tekan di sini satu menit dan kedua di samping benjolan cuping telinga selama 1 menit," ujarnya dilansir laman instagram @linaast_fitcoach Senin 21 November 2022.
Dalam komentar wanita yang diduga adalah seorang gym trainer itu mengatakan agar tekniknya bisa maksimal, sebaiknya melakukannya setiap kali terasa lapar.
Baca Juga: Gemerlap Piala Dunia 2022, tak membuat tradisi masyarakat Qatar pudar
Benarkah teknik akupresure efektif kendalikan nafsu makan?
Artikel Terkait
Nyeleneh, bentuk kosan dengan WC di dalam ini bikin orang tak nafsu makan
Kisah pilu pengangkat jenazah G30S: Bikin 2 hari tak nafsu makan
Pilu, kisah Ririe Fairus ditinggal selingkuh Ayus, awal tahu 6 hari tak nafsu makan: Rasanya diselingkuhi itu…
Anak kena DBD tak nafsu makan Inul Daratista khusus datangkan MasterChef: Disamperin langsung..
Nafsu makan berlebih? Yuk stabilkan dengan 5 tips di bawah ini
Relaunching Perpibi: Pijat bayi bisa tingkatkan nafsu makan dan berat badan si kecil
Kondisi Rizky Billar kini tak nafsu makan hingga mentalnya down, Ade Eril Manurung: Siapa yang ga down coba