Denise Chariesta unggah foto test pack tanda positif hamil, status hubungan dengan JK dipertanyakan: Feelingku

- Sabtu, 18 Maret 2023 | 09:55 WIB
Denise Chariesta pamer foto test pack yang buat warganet berkomentar (Instagram @denisechariesta91)
Denise Chariesta pamer foto test pack yang buat warganet berkomentar (Instagram @denisechariesta91)

Hops.ID – Denise Chariesta kembali membuat heboh publik dengan unggahan di Instagram miliknya.

Terlihat sebuah foto tangan yang tengah memegang test pack ini diunggah oleh Denise Chariesta.

Tak hanya itu, test pack yang diunggah oleh Denise Chariesta tersebut tampaknya telah selesai diuji.

Baca Juga: Bagaimana cara puasa bagi penderita maag? Kenali lebih dulu jenis sakit maag yang diderita dan penjelasannya

Pasalnya, tampak dua garis merah di test pack itu yang menandakan bila seseorang sedang hamil.

Kekasih JK yang mengunggah test pack dengan tanda positif hamil pun bertanya kepada warganet.

“Ini kalau garisnya dua berarti dia kembar ya?” tulis Denise seperti yang Hops.ID kutip pada Sabtu, 18 Maret 2023.

Baca Juga: Apakah gula memberi makan kanker serta bagaimana pengaruhnya terhadap kemoterapi? Cek selengkapnya di sini!

Unggahan wanita pemilik usaha bunga ini pun lantas membuat warganet membubuhkan komentar.

Komentar yang datang pun cukup beragam, seperti ada yang pertanyakan hubungannya dengan JK.

Pasalnya, usai mengaku move on dari RD, Denise terlihat langsung menggandeng kekasih baru, yakni JK.

Baca Juga: Jadi tukang cuci piring dibayar ratusan dollar, Cinta Kuya dicurigai Uya Kuya begini: Bikin gue penasaran

Mereka berdua pun kerap kali memamerkan kebersamaan yang dilakukan pada media sosial Denise.

Bahkan diketahui, Denise dan JK masih berada di negara tetangga hingga dalam rangka berlibur.

Halaman:

Editor: Shafa Haudy Taufik

Sumber: Instagram @denisechariesta91

Tags

Artikel Terkait

Terkini