Hops.ID – Denise Chariesta, selebgram yang dikenal cadel ini nampaknya kini sedang berbadan dua.
Hal tersebut disimpulkan sebab foto test pack dengan dua garis yang diunggah Denise Chariesta.
Selain itu, Denise Chariesta juga telah melakukan USG untuk memeriksa kandungannya tersebut.
Dengan ditemani JK, wanita pemilik usaha bunga ini melakukan USG pada salah saru rumah sakit.
“Sekarang aku sama beruang lagi mau ke Bangkok Hospital, (mau) cek tangan (yang sakit) sama cek baby beruang,” ucapnya seperti yang Hops.ID kutip pada Rabu, 22 Maret 2023.
Di perjalanan menuju rumah sakit, Denise ceritakan kondisi badannya sebelum tahu tengah hamil.
Baca Juga: Kronologi diduga Alshad Ahmad ajak Nissa Asyifa aborsi, pihak keluarga malah mendukung?
Sama seperti gejala ibu hamil pada umumnya, Denise pun turut merasakan mual pada saat itu.
“Kalau bunce (hamil) gejalanya, gue eneg sih,” ucapnya.
Denise mengungkapkan kala merasa mual tersebut, ia berfikiran bahwa dirinya tengah sakit maag.
Lantaran belum tahu bahwa dirinya hamil pada saat itu, Denise pun meminta obat maag kepada JK.
Namun ternyata mual-mual yang dirasakannya itu terjadi karena dirinya hamil, bukan karena maag.
Artikel Terkait
Pose hot Denise Chariesta pakai bikini two pieces bikin salfok, netizen kompak zoom In ke area ini: Hitam...
Hamil anak Beruang? Denise Chariesta unggah hasil test pack dan bikin RD keseret lagi: Garis 2 bapaknya 2
Denise Chariesta unggah foto test pack tanda positif hamil, status hubungan dengan JK dipertanyakan: Feelingku
Unggah test pack garis dua disebut dari masa lalu dengan RD, Denise Chariesta bergeming, berharap hamil kembar
Beneran hamil? Denise Chariesta pergi lakukan USG ditemani JK usai pamer test pack: Ada kantongnya, tapi...