Hops.ID - Akhirnya perjuangan dari Wenny Ariani terjawab sudah. Setelah berkali-kali membantah sebagai ayah dari Kekey (anak Wenny Ariani), Rezky Aditya kini tak bisa berkutik lagi.
Hal ini setelah Pengadilan Tinggi Banten telah mengabulkan permohonan banding Wenny Ariani atas pengesahan status anak yang diklaim hasil hubungan dengan Rezky Aditya.
Humas Pengadilan Tinggi Banten, Binsar Gultom mengaku mengabulkan permohonan banding Wenny Ariani dengan mengacu pada payung hukum putusan MK No. 46/PUU-VIII/2010.
"Sehingga Pengadilan Tinggi Banten berpendapat bahwa seorang anak perempuan itu adalah anak biologis terbanding atau tergugat, hingga terbanding atau tergugat bisa membuktikan sebaliknya," kata Binsar Gultom dikutip Hops.ID dari PikiranRakyat.com, Rabu 25 Mei 2022.
Dengan begitu, Wenny Ariani pun bisa sedikit bernafas lega lantaran perjuangannya selama ini bisa berbuah manis.
Seperti diketahui, Wenny Ariani berulang kali meminta agar Rezky Aditya mengakui bahwa Kekey merupakan buah hati dari Rezky Aditya.
Namun sang aktor tersebut berulang kali menolak dan menghindar.
Baca Juga: Heboh ketahuan lagi di Dubai, Laudya Cynthia Bella dikabarkan akan menikah dengan pangeran Arab
Artikel Terkait
Yuk, intip keseruan Rezky Aditya dan Citra Kirana berlibur di Singapura!
PT Banten putuskan Rezky Aditya sah sebagai ayah Biologis anak Wenny Ariani, sosoknya kini banjir hujatan
3 Wanita cantik pernah jadi pacar Rezky Aditya, nomor 3 sampai punya anak di luar pernikahan
Sebelum Rezky Aditya ditetapkan sebagai ayah biologis dari Kekey, keluarga kirim WA gini ke Wenny Ariani
Dihamili Rezky Aditya tanpa menikah, gini cara Wenny Ariani jelaskan ke anak
Profil Lengkap Wenny Ariani wanita yang punya anak dari Rezky Aditya di luar nikah: Punya karier mentereng
Rezky Aditya dinyatakan punya anak di luar nikah, unggahan Citra Kirana bikin haru
Rasa syukur Wenny Ariani usai Rezky Aditya ditetapkan sebagai ayah biologis: Kekey berhak bahagia
Begini respons haru anak Wenny Ariani usai tahu Rezky Aditya adalah ayah biologisnya
Pacaran tahun 2012, Wenny Ariani ungkap alasan enggak menikah dengan Rezky Aditya meski sudah punya anak