Hops.ID – Fuji membagikan video bersama dengan Gala Sky, putra mendiang Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah.
Melalui Instagram pribadinya, Fuji memperlihatkan momen kerinduannya kepada keponakanya, Gala Sky.
Dalam unggahan tersebut terlihat Fuji bersama dengan Thariq Halilintar sedang main bersama Gala Sky.
Baca Juga: Pinkan Mambo dituding stress, usai dinilai kembali tebar kehaluan, ngaku putri kaya sedang menyamar
Fuji memperlihatkan kebersamaan Thariq Halilintar bersama dengan Gala Sky yang sedang bermain petak umpet.
“Ayo satu, dua, tiga, Thariq ngumpet,” ucapnya seperti yang Hops.ID kutip pada Kamis, 1 Desember 2022.
Terlihat baik Thariq maupun Gala Sky, mereka pun secara bergantian saling berjaga dan juga bersembunyi.
Saat melakukan itu, Fuji pun tidak berhenti tertawa lantaran disuguhkan tingkah lucu dari Gala maupun Thariq.
Artikel Terkait
Fuji disebut tak dapat restu, pakar tarot ramal masa depan hubungan asmara Thariq Halilintar akan seperti ini
Blak-blakan! Fuji beberkan kriteria mertua idaman, bentuk sindiran balik sebab tak dapat restu Gen Halilintar?
Usai sebut pakai hijab tak wajib padahal anak dari seorang haji, Fuji diserang dan diceramahi netizen
Diam-diam ternyata Lenggogeni Faruk beri dukungan untuk hubungan Thariq dan Fuji: Asal Jangan Aneh-aneh
Sabet Piala Silet Awards 2022, Fuji banjir nyinyiran netizen: Modal viral dapat penghargaan