Hops.ID - Tragedi berdarah di Under The Queen Umbrella episode sebelumnya juga menguak kebenaran di mata Pangeran Uiseong dan Ratu Hwa Ryeong.
Raja Lee Ho juga mendapat desakan dari para menteri untuk menghukum Ratu Yoon dan Pangeran Uiseong yang melakukan pemberentokan di Under The Queen Umbrella.
Ratu Hwa Ryeong menemui Ratu Yoon dan memberikan peninggalan terakhir Yi Ik-Hyeon yang tewas di istana di tangan anaknya sendiri.
Baca Juga: Sinopsis Under The Queens Umbrella episode 15, Ratu Hwa Ryeong berupaya mengungkap kebenaran
Ratu Hwa Ryeong juga memberitahu Ratu Yoon bahwa anak Yi Ik-Hyeon, Pangeran Uiseong masih hidup.
Ratu Yoon meminta Ratu Hwa Ryeong menyelamatkan anak Yi Ik-hyeon yaitu Pangeran Uiseong sebagai janji yang harus ditepati sesuai dengan kesepakatan keduanya dulu.
Raja Lee Ho dan Ibu Suri terlibat dalam percakapan sengit untuk memutuskan hukuman Pangeran Uiseong dilansir dari Netflix pada 5 Desember 2022.
Raja Lee Ho juga berada dalam dilema antara mengungkap masa lalu yang membahayakan tahtanya atau menutup kebenaran.
Ibu Suri mengambil tindakan untuk mengungkap kelemahan Ratu Hwa Ryeong dengan membuka rahasia para anaknya.
Artikel Terkait
Tuai sorotan, fakta menarik Kim Hye Soo pemeran Ratu Hwa Ryeong dalam drama Under The Queens Umbrella
Fakta menarik Moon Sang Min, pemeran Pangeran Seongnam di Under The Queen's Umbrella yang bikin jatuh cinta
Sinopsis Under The Queen's Umbrella episode 10, rahasia Pangeran Gyeseong terungkap
Sinopsis Under The Queen's Umbrella episode 11, Ratu Hwa Ryeong berupaya memenangkan Pangeran Soengnam
Sinopsis Under The Queen's Umbrella episode 12, Pangeran Seongnam mencari Putri Mahkota