Hops.ID-Bunda Corla atau yang miliki nama panjang Chintya Corla Pricillia itu memang selalu menarik perhatian publik.
Selain warganet karena terhibur dengan celotehan Bunda Corla yang dianggap lucu selama live di akun Instagram pribadinya itu.
Nyatanya kini Bunda Corla kembali ramai dibicarakan oleh warganet karena disebut- sebut merupakan seorang transgender.
Hal ini diungkap oleh Isa Zega dan juga Nikita Mirzani secara gamblang dimedia sosial masing-masing bahwa Bunda Corla merupakan selebriti zaman dahulu yang melakukan transgender.
Ramainya hal tersebut tentunya membuat publik semakin bertanya-tanya prihal kebenaran berita yang tengah ramai tersebut.
Oleh sebab itu Denny Darko salah satu ahli tarot turut mencoba memprediksi kebenaran dari ramainya pemberitaan yang ada di berbagai media itu.
Menurut Denny Darko banyaknya tuduhan yang menimpa Bunda Corla saat menyambangi tanah air tersebut justru tidak membuat Bunda Corla merasa lelah.
Ia menyebut bahwa yang akan membuat Bunda Corla lelah justru ruang lingkup keartisan zaman sekarang.
"Saya fikir sih tidak karena yang sebenarnya membuat dia sekarang itu mungkin saja akan capek dengan apa yang terjadi adalah karena skena atau ruang lingkup keratisan Indonesia zaman sekarang," ungkap Denny Darko dikutip Hops.Id pada Minggu, 29 Januari 2023 dalam kanal Youtube Denny Darko.
Hal tersebut bukan tanpa alasan, pasalnya ruang lingkup di dunia entertainment pada masa sekarang tentunya berbeda dengan zaman dahulu khususnya tahun 90 an.
Meskipun demikian saat Denny Darko membuka kartu tarot mengenai kebenaran Bunda Corla sebenarnya transgender atau tidak.
Justru Denny Darko menyebut apapun kebenarannya yang terpenting saat ini Bunda Corla sudah menjadi sosok perempuan yang sangat tulen.
Artikel Terkait
Kini terkenal hingga diundang di TV, bos Bunda Corla di Jerman ketar ketir hingga nge-DM begini
Soal pajak di Jerman, Bunda Corla sebut Nikita Mirzani tak paham hukum: Yang bilang kriminal itu Bodoh
Makin sukses! Intip gaya Bunda Corla tenteng tas Hermes harga puluhan juta bikin Isa Zega kepanasan
Gara-gara hal ini Bunda Corla ingin cepat-cepat tinggalkan Jakarta dan pulang ke Jerman
Denny Darko soal bunda Corla: Banyak orang akan berusaha membongkar masa lalunya