Hops.ID – Pengacara kontroversial, Farhat Abbas ikut mengomentari keberadaan selebgram Bunda Corla saat berada di Indonesia.
Sebelum Farhat Abbas ikut mongementari Bunda Corla, nama artis kontroversial Nikita Mirzani menjadi yang terdepan dalam menyindir sikap perempuan berdarah Minang tersebut.
Hal itu lantaran Bunda Corla mengadakan meet and greet berbayar bersama Ivan Gunawan dan bos MS Glow, Maharani Kemala.
Baca juga: Daftar Korban Kecelakaan Tunggal Bus Tintin di Baso Agam, 1 Tewas 8 Luka-luka
Pada akhirnya, pertikaian antara Bunda Corla dan Nikita Mirzani di sosial media Instagram menarik perhatian netizen, salah satunya adalah Farhat Abbas.
Baru-baru ini, Farhat Abbas berusaha menangkap Bunda Corla saat perempuan bernama lengkap Cynthia Corla Pricilla itu kembali lagi ke Indonesia pada hari lebaran 2023.
Lesti dan Billar
Sebelum fenomena Bunda Corla dan Nikita Mirzani menjadi viral, pada tahun 2022, Farhat ikut mengomentari Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) pasangan selebriti muda yakni Lesti Kejora dan Rizky Billar.
Baca Juga: Motoran di Bali naik vespa pakai baju minim kain, Jessica Iskandar disentil netizen: Lepas aja sih
Banyak dari rekan artis dan netizen yang membela Lesti Kejora dan menyalahkan Rizky Billar atas tindakan KDRT.
Artikel Terkait
Pasrahnya Nia Daniaty lihat Farhat Abbas bawa tiga perempuan saat tour, cuma nanya: Sudah kenal lama?
Ditanya Nia Daniaty ada hubungan apa dengan Farhat Abbas, istri kedua gak ngaku: Saat itu dia berani...
Pengakuan blak-blakan Nia Daniaty mengenai perubahan sifat pada Farhat Abbas saat menikah: Tiba-tiba bikin...
Lama menjanda usai cerai dari Farhat Abbas, Nia Daniaty dikenalkan cowok bule oleh Jessica Iskandar, siapa?
Terjawab sudah alasan Nia Daniaty kecanduan pada sosok pengacara kontroversi Farhat Abbas: Saya itu awal-awal…