Hops.ID – Salah satu penyerang andalan Liverpool, Sadio Mane, sudah pasti akan meninggalkan klub di transfer musim panas ini.
Sadio Mane akan berlabuh ke klub raksasa asal Jerman, Bayern Munchen, setelah membela Liverpool selama 6 tahun lamanya.
Sadio Mane merupakan trio terbaik milik Liverpool yang dinamai fans Indonesia dengan Trio Firmansah (Firmino-Mane-Salah).
Jurnalis-jurnalis sepak bola terkemuka mengonfirmasi kepindahan Sadio Mane ke Bayern Munchen.
Jurnalis seperti Fabrizio Romano, Paul Joyce, Christian Falk, dan David Ornstein pun juga mengatakan bahwa Bayern Munchen dan Liverpool sepakat untuk kepindahan Sadio Mane.
Sadio Mane merupakan salah satu rekrutan pertama Jurgen Klopp pada 2016 dari klub asal Inggris, Southampton.
Sebelum bergabung dengan Liverpool, Sadio Mane tampil sangat memukau bersama Southampton.
Ia juga mencetak 2 gol saat Southampton bertemu Liverpool.
Baca Juga: Muslimah berhijab kedapatan nyanyikan lagu rohani Kristen, Denny Siregar doakan segera terima Yesus
Artikel Terkait
Sadio Mane ungkap kebaikan bos Liverpool selama Ramadhan
Agen Sadio Mane bertemu Bayern Munich, kapten Senegal akan tinggalkan Liverpool ?
Gaji selangit dan dikenal sebagai tukang penderma dari Afrika, berikut profil lengkap Sadio Mane
Sadio Mane akui akan coba tinggalkan Liverpool pada musim panas ini
Tolak tawaran Bayern untuk Sadio Mane, Liverpool rela keluarkan Rp1,5 triliun demi memboyong Darwin Nunez
Here we go! Sadio Mane sudah capai kesepakatan dengan Bayern Munich dan akan tinggalkan Liverpool musim depan