Hops.ID – Tes kepribadian ini akan membantumu memilih bidang karir yang paling cocok untukmu.
Dalam tes kepribadian ini, pilihanmu atas jawaban dari setiap pertanyaan akan menunjukkan pekerjaan apa yang paling sesuai untuk kamu geluti berdasarkan passion.
Kamu akan diberi 15 pertanyaan dalam tes kepribadian ini. Dan jawabanmu akan menjadi penentunya.
Siapkan kertas dan pulpen untuk mencatat jawaban. Kamu akan diberi poin untuk setiap pilihan jawaban.
Seluruh poin tersebut akan dijumlahkan dan hasilnya sebagai penentunya. Jadi baca baik-baik pertanyaannya, ya!
Baca Juga: Ayu Ting Ting rayakan lebaran 2022 bareng keluarga tanpa Ivan Gunawan, ada apa?
Pertanyaan 1
Kalau punya mesin waktu, kamu ingin pergi ke mana?
A. Masa lalu
B. Masa depan
C. Aku akan menjual mesin waktunya
D. Ke tempat-tempat baru, bukan menjelajah waktu
A: 40 poin, B: 20 poin, C: 10 poin, D: 30 poin
Baca Juga: Dikecam Netizen, bule yang foto telanjang di pohon keramat Bali akhirnya tulis permohonan maaf
Pertanyaan 2
Mana hal yang paling buruk menurutmu?
A. Memberikan akses media sosial ke orang lain.
B. Bepergian ke tempat yang sama dengan seseorang setiap liburan selamanya.
C. Tak bisa memilih pakaian sendiri selama sebulan dan malah dipilihkan seseorang
D. Punya bos yang sangat menyebalkan
A: 30 poin, B: 20 poin, C: 40 poin, D: 10 poin
Artikel Terkait
Pernah permalukan anak dengan minta tes DNA, kini Galih Ginanjar nangis akui cemburu dengan Sonny Septian
Tes 120 pertanyaan ini bisa cerminkan kepribadian seseorang
Hei ladies, tes 'aneh' ini sudah dihapuskan dalam seleksi masuk TNI, lho
Tes kepribadian, gambar hewan ini bisa mengukur kesetiaan pasanganmu, begini caranya
Tes Kepribadian: Kepribadian narsistik mana dari kamu yang paling menonjol?
Titi Kamal dan Christian Sugiono lakukan tes DNA, ada apa?
Parah! Karyawan Grab lecehkan pria disabilitas, disuruh baca jelas dan keras saat tes, netizen: Ujungnya...
Tes Kepribadian: Apakah hidupmu akan sukses dalam beberapa tahun ke depan?
Tes kepribadian berdasarkan pilihan dan tanggal lahir: jumlah poin segini artinya kamu itu orangnya...
Tes kepribadian, seberapa egois kamu?