Hops.ID - Grup idol asal Korea Selatan, BTS, semakin menunjukan kiprahnya di dunia musik internasional.
Setelah masuk ke nominasi Grammy Awards 2022, di acara penghargaan Billboard Music Awards 2022, bersama lagu Butter, grup ini berhasil mengantongi piala nominasi Top Selling Song.
Bahkan, tidak hanya lagu Butter saja yang masuk ke dalam nominasi Top Selling Song, lagu BTS berjudul Permission to Dance juga masuk ke nominasi tersebut.
Selain menang di nominasi Top Selling Song, BTS juga mendapatkan penghargaan sebagai Top Duo/Grup dan Top Song Sales Artis, dikutip dari laman Billboard, pada 16 Mei 2022.
Baca Juga: Oposisi diketawain PSI ribut Elon Musk cuma kaosan doang: Mereka nggak pernah naik kelas
Berikut ini lirik lagu Butter milik BTS yang menjadi lagu paling laris versi Billboard Music Awards 2022, dikutip dari kanal YouTube Hybe Labels:
Smooth like butter, like a criminal undercover
Gon' pop like trouble breaking into your heart like that (ooh)
Cool shade, stunner, yeah, I owe it all to my mother, uh
Hot like summer, yeah, I'm making you sweat like that (break it down!)
Ooh, when I look in the mirror
I'll melt your heart into two
I got that superstar glow, so
Ooh (do the boogie, like)
Artikel Terkait
9 tanda kamu introvert seperti tipe kepribadian 5 member BTS ini
Ingin menikahi RM BTS, Luna Maya dapat tips dari Lee Jeong Hoon
Deretan tokoh terkenal ini memiliki tipe kepribadian MBTI seperti BTS
Segera comeback, BTS rilis track list CD 1 album Proof, ini daftar lagunya
BTS rilis track list CD 2 album Proof, judul lagu langsung trending di Twitter
Total 48 lagu dalam 3 CD Anthology Album Proof BTS yang dirilis 10 Juni 2022, ini tracklist lengkapnya
Megawati raih gelar Profesor Kehormatan di Korea Selatan, isi pidato justru membahas BTS hingga drakor
Awalnya enggan, begini cerita Ha Sung Woon yang berhasil ajak Jimin BTS duet lagu With You OST Our Blues
Daftar pemenang Billboard Music Awards 2022: Justin Bieber, BTS, dan Olivia Rodrigo borong piala
BTS pecah rekor baru! Jadi grup dengan kemenangan terbanyak dalam sejarah Billboard Music Awards