Hops.ID - Paskibra (pasukan pengibar bendera) merupakan bagian penting dalam upacara peringatan HUT ke-77 RI yang diperingati pada 17 Agustus 2022 kemarin.
Di mana pun upacara peringatan HUT ke-77 RI digelar, pengibaran bendera Merah Putih oleh Paskibra adalah acara yang paling dinanti-nantikan.
Pengibaran bendera Merah Putih oleh Paskibra pada upacara peringatan HUT ke-77 RI, tidak hanya dilakukan secara nasional di Istana Negara Jakarta, tapi juga di seluruh pelosok nusantara, dari tingkat kecamatan, kabupaten atau kota, dan provinsi.
Berbagai cerita unik dan menarik kerap mewarnai sesi pengibaran bendera Merah Putih oleh Paskibra ini. Berikut adalah beberapa kejadian unik yang dialami oleh Paskibara di pelosok daerah, yang berhasil dihimpun Hops.ID dari berbagai sumber, pada 18 Agustus 2022.
1. Paskibra Kecamatan Larangan, Tangerang
Kejadian mengharukan dialami oleh Paskibra kecamatan Larangan, Tangerang, saat prosesi pengibaran bendera pada peringatan HUT ke-77 RI kemarin.
Paskibra terpaksa harus mengibarkan bendera di lapangan yang becek dan tergenang air, disebabkan oleh hujan pada malam sebelumnya.
Baca Juga: Setelah di PHP sama Elon Musk, sosok ini kabarnya tertarik untuk akuisisi MU
Artikel Terkait
Anies pamer bendera merah putih di stadion JIS, publik: Itu PIK wilayah antum kah?
Dikecam pedas usai lempar bendera merah putih ke tanah, Olivia Jensen bilang...
Lempar bendera Merah Putih, Olivia Jensen minta maaf: Tidak ada maksud
Beredar foto JK emoh hormat ke bendera merah putih, publik: Pantas dia suka puji Taliban!
Terkuak, ini alasan bendera merah putih diganti bendera PBSI di Thomas Cup
Singapura: Penonton Indonesia dilarang bawa bendera merah-putih ke stadion
Charles Lerlec menang, bendera Merah Putih berkibar di podium Formula 1 GP Bahrain 2022, tapi ternyata...
Amazing! Arsy Hermansyah kibarkan bendera merah putih dan raih juara di kompetesi bernyanyi dunia
Pengibaran Bendera Merah Putih jelang 17 Agustus, inilah aturan yang harus dilakukan
Profil dan biodata Valentina Dyastika, pembawa baki bendera merah putih 17 Agustus 2022 di Istana Presiden